Pada kesempatan ini kami akan membagikan cara mengetahui batu berlian asli atau palsu namun sebelum kita kepada pembahasan pokok sebaiknya kita kenal dulu batu permata itu dari mana dan sejarahnya dan sejak kapan ditemukan .
Sejarah Batu Berliah
Ciri ciri batu berlian asli
Disini kita akan melihat tanda batu berlian asli dengan mengenal bedanya dengan yang palsu dengan mengetahui Cara Mengetahui Batu Berlian Asli Atau Palsu ini diharapkan kita tidak tertipu saat membelinya :
1. Cara Mengetahui Batu Berlian Asli Atau Palsu
Disni bisa dibuktikan dan diamati dengan mata kepala dan alat penguji berlian dengan langkah ini akan bisa membedakan mana batu berlian yang asli dan mana yang imitasi :
Selain diatas perhatikan juga langkah membedakan batu berlian asli dan imitasi dibawah ini :
Sejarah Batu Berliah
Di Eropa, berlian menghilang selama hampir 1000 tahun mengikuti berkembangnya umat kristiani. Mereka menolak keberadaan berlian yang pada awalnya dipercaya dapat digunakan sebagai Azimat. Hal ini sangat ditentang oleh umat kristiani. Karena menurut kepercayaan mereka, hanya Tuhan saja yang boleh dipercaya.
Namun, popularitas berlian kembali naik yang banyak digunakan sebagai batu permata. Hal ini disebabkan meningkatnya ketersediaan berlian itu sendiri seiring berkembangnya sejarah Eropa tersebut. Di Perancis, pada abad ke-13 Raja Llouis IX menetapkan hukum yang menyatakan bahwa hanya Raja saja yang boleh memiliki berlian.
Di bulan Febuari 2005, Tim Amerika (US) dan Cina memberikan laporan Arkeolog mengenai penemuan dari empat kekayaan almunium yang berasal dari kuburan batu yang pada saat itu menjadi adat kebudayaan Cina. Pada 4000 BCE-2500 BCE, para ilmuwan menemukan kampak bercahaya yang dipercaya dapat disemir dengan bubuk berlian sehingga tampak jauh lebih menarik.Di Cina, batu berlian biasa digunakan untuk pelengkap berlian lain, salah satunya adalah sebagai pengukur atau pelengkap ‘Jade’ (permata hijau lumut).
Setelah berabad-abad, dikalangan Aristokratis, berlian semakin populer sebagai batu permata. Tentunya hanya dikalangan mereka yang ber-uang dan ber-kelas. Biasanya digunakan sebagai cicin pernikahan. Sesuai perkembangan zaman, popularitas berlanjut dan berkembang dengan banyak perubahan bentuk sesuia permohonan estetika berlian. Berlian membuktikan bisa tetap populer dengan berbagai kelas sepanjang harganya masih terjangkau. Berlian menjadi salah satu objek yang sangat penting karena dapat berkembang pada dunia pembelian, penjualan, bahkan masuk dalam catatan kejahatan sampai politik.
Sejak zaman purbakala bahkan pada saat penamaan berlian itu sendiri, berlian terkenal sebagai material yang paling keras ke tiga setelah ‘Aggregated diamond nanorods’ dan ‘Ultrahard Fullerite’. Menurut sejarahnya, nama berlian itu sendiri diambil dari bahasa Yunani kuno yang artinya “Tak Terkalahkan”.
Asaal Batu berlian
Berlian berasal dari bagian terdalam gunung berapi yang juga mengandung atom dan karbon. Pada kenyataannya berlian merupakan kristal transparan yang mengikat empat bagian karbon atom. Batu berlian terbawa kepermukaan bumi melalui letusan volkanik. Menurut penelitian, naiknya berlian kepermukaan bumi dikarenakan batu yang mencair. Berlian dikembangkan dari bermil-mil bagian dalam permukaan bumi, pada kerendahan 150 km (90 mil), pada tekanan kira-kira 5 giga pascal dengan temperatur sekitarnya 1200 derajat celcius (2200 derajat Fahrenheit). Berlian bisa menjadi bentuk alami lain sesuai tingginya tekanan, secara relatif pada saat temperatur rendah. Namun sangat disayangkan berlian tidak bisa terbentuk dari bawah laut.
Apa sih beda intan dengan berlian ? istilah yang mana yang benar ? . . .Intan adalah salah satu jenis bahan galian golongan A, bahan tambang, yang masih mentah yang baru diperoleh dari hasil penambangan intan atau bahasa kerennya masih berupa raw material.
Berlian adalah intan yang telah diolah melalui proses penggosokan dan telah dibentuk sesuai dengan kaidah kaidah pemotongan (cutting) , dan telah siap untuk dijadikan perhiasan kalung, gelang, cincin, bross, dll.
Baik Intan maupun Berlian adalah mineral dari karbon yang memiliki sifat-sifat fisika yang istimewa, dengan skala kekerasan tertinggi (10 MOHs) dan kemampuannya mendispersikan cahaya. Dengan sifat-sifat ini, intan dan berlian digunakan dalam berbagai industri khususnya berlian.
Sedangkan Batu Permata adalah sebuah batu mineral yang dibentuk dari hasil proses geologi, dengan unsurnya terdiri atas satu atau beberapa komponen kimia. Karena keindahan dan ragam bentuknya, maka batuan permata mempunyai harga jual tinggi, dan diminati oleh para kolektor.
Disini kita akan melihat tanda batu berlian asli dengan mengenal bedanya dengan yang palsu dengan mengetahui Cara Mengetahui Batu Berlian Asli Atau Palsu ini diharapkan kita tidak tertipu saat membelinya :
1. Cara Mengetahui Batu Berlian Asli Atau Palsu
Disni bisa dibuktikan dan diamati dengan mata kepala dan alat penguji berlian dengan langkah ini akan bisa membedakan mana batu berlian yang asli dan mana yang imitasi :
- Berlian memiliki indeks bias cahaya yang cukup besar. Indeks bias yang cukup besar membuat berlian tidak tembus pandang. Pengujian bisa dilakukan dengan cara meletakkan koran di bawah berlian, kemudian lihat tulisan pada koran tersebut dari atas. Jika tulisan pada koran tersebut terlihat, sudah pasti berlian tersebut bukan berian asli.
- Pengujian keaslian berlian juga dapat dilakukan dengan cara uji miring.Cara pengujiannya : pegang berlian dengan cara mendatar, lalu dimiringkan maka berlian akan berkilau. Namun, apabila setelah dimiringkan tidak terlihat sinar atau kemilau dari berlian, berarti berlian tersebut tidak asli.
- Berlian merupakan intan yang sudah digosok. Batu intan merupakan penghantar panas yang tinggi daripada benda-benda lainnya. Karena itu intan lebih cepat mengikuti temperatur sekelilingnya, jika dipegang akan terasa dingin kemudian akan cepat terasa panas jika terus-menerus dipegang. Ini merupakan karakteristik dari batu intan berlian.
- Pengujian dengan jarum uji berlian, yaitu jarum berupa besi yang ujungnya adalah berlian asli.
Cara pengujiannya: gores berlian yang akan diuji dengan jarum uji berlian perlahan-lahan, kemudian perhatikan apakah terdapat goresan atau tidak pada batu permata tersebut. Apabila tergores, berarti berlian tersebut tidak asli. - Pengujian dengan Diamond Tester, yaitu alat penguji berlian yang banyak dijual di toko-toko.
- Pengujian dengan cara memeriksa berat jenis. Apabila batu permata tersebut memiliki ukuran yang besar akan mudah dicari berat jenisnya.
Selain diatas perhatikan juga langkah membedakan batu berlian asli dan imitasi dibawah ini :
- Menguji dengan bernapas pada berlian
Bila berlian asli, maka kabut yang dihasilkan akan menghilang dengan cepat. Tetapi jika berlian imitasi, maka batu berlian akan tetap berkabut selama beberapa detik bahkan menit .
- Cermati setiap sisi pada berlian
Berlian asli akan memperlihatkan kilauan yang mempesona dari berbagai sisi. Berlian imitasi seringkali didesain hanya memberikan kilauan pada bagian atasnya saja, namun kurang berkilau dari sisi lainnya.
- Letakan berlian di atas koran dan amati
Jika asli, maka Anda tidak akan bisa melihat tulisan pada yang berbayang pada batu berlian. Sebab berlian asli memiliki sisi bagian dalam yang kompleks, sehingga cahaya tidak akan bisa membuat bayangan pada batu berlian.
- Lihatlah batu berlian dengan kaca pembesar
Jika Anda melihat goresan pada permukaannya, bisa dikatakan berlian tersebut imitasi, karena berlian yang asli tidak mudah tergores.
- Bandingkan berat berlian yang Anda inginkan dengan berat berlian lainnya
Jika batu berlian terasa lebih berat, bisa jadi berlian yang Anda inginkan adalah produk imitasi yang terbuat dari batu Cubic Zirconia. Batu Cubic Zirconia berasal dari Austria yang memilki kilau batu seperti berlian.
Mentah |
batu berlian Kalimantan mentah |
Sudah diukir |